Achmad hidup di rantau. dia punya anak bernama A'isyah dan kholil. Ketika a'isyah mau nikah maka achmad mewakilkan wali pada kholil yang juga bersetatus wali. Namun oleh kholil diwakilkan lagi kepada tokoh sekitar untuk menikahkan adeknya si A'isyah.
*Pertanyaan:*
a. Apakah boleh kholil menerima wakil wali dari ayahnya untuk menikahkan adeknya, dikarenakan ayahnya ada di rantau?
b. Bolehkah kholil mewakilkan perwalian yang diwakilkan kepada dirinya?
*Jawaban:*
A. Boleh.
B. Boleh apabila memang mendapat izin dari muwakkil (ayah).
*Referensi:*
* ﺣﺎﺷﻴﺔ ﺍﻟﻘﻠﻴﻮﺑﻲ ﻭﻋﻤﻴﺮﺓ، ﺝ ٣، ٢٣٠ *
( ﻭﻟﻠﻤﺠﺒﺮ ﺍﻟﺘﻮﻛﻴﻞ ﻓﻲ ﺍﻟﺘﺰﻭﻳﺞ ﺑﻐﻴﺮ ﺇﺫﻧﻬﺎ ) ﻛﻤﺎ ﻳﺰﻭﺟﻬﺎ ﺑﻐﻴﺮ ﺇﺫﻧﻬﺎ، ( ﻭﻻ ﻳﺸﺘﺮﻁ ) ﻓﻲ ﺟﻮﺍﺯ ﺍﻟﺘﻮﻛﻴﻞ، ( ﺗﻌﻴﻴﻦ ﺍﻟﺰﻭﺝ ﻓﻲ ﺍﻷﻇﻬﺮ ) ﻭﺍﻟﺜﺎﻧﻲ ﻳﺸﺘﺮﻁ ﻻﺧﺘﻼﻑ ﺍﻷﻏﺮﺍﺽ ﺑﺎﺧﺘﻼﻑ ﺍﻷﺯﻭﺍﺝ، ﻭﻗﺪ ﻻ ﻳﻜﻮﻥ ﻟﻠﻮﻛﻴﻞ ﺷﻔﻘﺔ ﺩﺍﻋﻴﺔ ﺇﻟﻰ ﺣﺴﻦ ﺍﻻﺧﺘﻴﺎﺭ، ﻭﺩﻓﻊ ﻫﺬﺍ ﺑﺄﻥ ﺷﻔﻘﺔ ﺍﻟﻮﻟﻲ ﺗﺪﻋﻮﻩ ﺇﻟﻰ ﺃﻥ ﻻ ﻳﻮﻛﻞ ﺇﻻ ﻣﻦ ﻳﺜﻖ ﺑﺤﺴﻦ ﻧﻈﺮﻩ ﻭﺍﺧﺘﻴﺎﺭﻩ، ( ﻭﻳﺤﺘﺎﻁ ﺍﻟﻮﻛﻴﻞ ) ﺣﻴﺚ ﻟﻢ ﻳﻌﻴﻦ ﻟﻪ ﺍﻟﺰﻭﺝ، ( ﻓﻼ ﻳﺰﻭﺝ ﻏﻴﺮ ﻛﻒﺀ ) ﻓﺈﻥ ﺯﻭﺝ ﺑﻪ ﻟﻢ ﻳﺼﺢ
ﺍﻟﺸﺮﺡ :
ﻗﻮﻟﻪ : ( ﻻﺧﺘﻼﻑ ﺍﻷﻏﺮﺍﺽ ﺇﻟﺦ ) . * ﻗﺎﻝ ﺍﻟﺰﺭﻛﺸﻲ ﻗﻀﻴﺔ ﻫﺬﺍ ﺍﻟﺘﻌﻠﻴﻞ ﺃﻥ ﺍﻷﺏ ﻟﻮ ﻭﻛﻞ ﺍﻟﺠﺪ ﺻﺢ ﻗﻄﻌﺎ ﻭﻳﺠﺐ ﺃﻳﻀﺎ ﺍﺧﺘﺼﺎﺹ ﺍﻟﺨﻼﻑ ﺑﻤﺎ ﺇﺫﺍ ﻟﻢ ﺗﺼﺮﺡ ﺍﻟﻤﺮﺃﺓ ﺑﺈﺳﻘﺎﻁ ﺍﻟﻜﻔﺎﺀﺓ *.
* ﺣﺎﺷﻴﺔ ﺍﻟﺸﺮﻗﺎﻭﻱ ﻋﻠﻰ ﺍﻟﺘﺤﺮﻳﺮ *
( ﻭﻟﻮ ﻏﺎﺏ ﺍﻷﻗﺮﺏ ﺍﻟﻰ ﻣﺮﺣﻠﺘﻴﻦ ) ﺍﻭ ﺍﻛﺜﺮ ﻭﻟﻢ ﻳﺤﻜﻢ ﺑﻤﻮﺗﻪ ﻭﻻ ﻭﻛﻞ ﻣﻦ ﻳﺰﻭﺝ ﻣﻮﻟﻴﺘﻪ ﺍﻥ ﺧﻄﺒﺖ ﻓﻰ ﻏﻴﺒﺘﻪ ﺯﻭﺝ ﺍﻟﺴﻠﻄﺎﻥ ﻻ ﺍﻷﺑﻌﺪ ﻭﺍﻥ ﻃﺎﻟﺖ ﻏﻴﺒﺘﻪ ﻭﺟﻬﻞ ﻣﺤﻠﻪ ﻭﺣﻴﺎﺗﻪ ﻟﺒﻘﺎﺀ ﺍﻫﻠﻴﺔ ﺍﻟﻐﺎﺋﺐ ﻭﺍﻷﺻﻞ ﺑﻘﺎﺅﻩ، ﻭﺍﻷﻭﻟﻰ ﺍﻥ ﻳﺄﺫﻥ ﻟﻸﺑﻌﺪ ﺃﻭ ﻳﺴﺘﺄﺫﻧﻪ ﻟﻴﺨﺮﺝ ﻣﻦ ﺍﻟﺨﻼﻑ
( ﻗﻮﻟﻪ ﻭﻟﻢ ﻳﺤﻜﻢ ﺑﻤﻮﺗﻪ ) ﻭﺍﻻ ﺯﻭﺟﻬﺎ ﺍﻷﺑﻌﺪ ( ﻗﻮﻟﻪ ﺯﻭﺝ ﺍﻟﺴﻠﻄﺎﻥ ) ﺳﻠﻄﺎﻥ ﺑﻠﺪﻫﺎ ﺃﻭ ﻧﺎﺋﺒﻪ ﻻ ﺳﻠﻄﺎﻥ ﻏﻴﺮ ﺑﻠﺪﻫﺎ ﻭﻻ ﺍﻷﺑﻌﺪ ﻋﻠﻰ ﺍﻷﺻﺢ ﻭﻗﻴﻞ ﻳﺰﻭﺝ ﺍﻷﺑﻌﺪ ﻛﺎﻟﺠﻨﻮﻥ ( ﻗﻮﻟﻪ ﻭﺟﻬﻞ ﺍﻟﺦ ) ﻻ ﻳﺨﻔﻰ ﻣﺎ ﻓﻰ ﺟﻌﻠﻪ ﻏﺎﻳﺔ ﻟﻤﺎ ﻓﻰ ﺍﻟﻤﺘﻦ ﺍﺫ ﻣﻮﺿﻮﻉ ﺍﻟﻤﺴﺌﻠﺔ ﺍﻟﻐﻴﺒﺔ ﺍﻟﻰ ﻣﺮﺣﻠﺘﻴﻦ ﺍﻟﻤﻘﺘﻀﻴﺔ ﻟﻌﻠﻢ ﺍﻟﻤﺤﻞ، ﻭﻋﺒﺎﺭﺓ ﺍﻟﻤﻐﻨﻰ ﻭﺍﻟﺮﻭﺿﺔ .
* ﺇﻋﺎﻧﺔ ﺍﻟﻄﺎﻟﺒﻴﻦ ﻋﻠﻰ ﺣﻞ ﺃﻟﻔﺎﻅ ﻓﺘﺢ ﺍﻟﻤﻌﻴﻦ • ﺍﻟﻤﻮﻗﻊ ﺍﻟﺮﺳﻤﻲ ﻟﻠﻤﻜﺘﺒﺔ ﺍﻟﺸﺎﻣﻠﺔ *
( ﻭﻻ ) ﻟﻪ ( ﺗﻮﻛﻴﻞ ﺑﻼ ﺇﺫﻥ ) ﻣﻦ ﺍﻟﻤﻮﻛﻞ ( ﻓﻴﻤﺎ ﻳﺘﺄﺗﻰ ﻣﻨﻪ ) ﻻﻧﻪ ﻟﻢ ﻳﺮﺽ ﺑﻐﻴﺮﻩ . ﻭﺧﺮﺝ ﺑﻘﻮﻟﻲ ﻓﻴﻤﺎ ﻳﺘﺄﺗﻰ ﻣﻨﻪ : ﻣﺎ ﻟﻢ ﻳﺘﺄﺕ ﻣﻨﻪ، ﻟﻜﻮﻧﻪ ﻳﺘﻌﺴﺮ ﻋﻠﻴﻪ ﺍﻻﺗﻴﺎﻥ ﺑﻪ ﻟﻜﺜﺮﺗﻪ، ﺃﻭ ﻟﻜﻮﻧﻪ ﻻ ﻳﺤﺴﻨﻪ، ﺃﻭ ﻻ ﻳﻠﻴﻖ ﺑﻪ، ﻓﻠﻪ ﺍﻟﺘﻮﻛﻴﻞ ﻋﻦ ﻣﻮﻛﻠﻪ، ﻻ ﻋﻦ ﻧﻔﺴﻪ
Previous
Posting Lebih BaruNext
Posting Lama.
PALING DIMINATI
-
-- Oleh : Ust. Masaji Antoro (Admin) 1. Wiridan wanita hamil رَبَّنَا هَبْ لَنَا مِنْ أَزْوَاجِنَا وَذُرِّيَّاتِنَا قُرَّةَ أَعْيُنٍ [الفرق...
-
Beberapa tahun yang lalu setelah beredar buku MANTAN KIAI NU MENGGUGAT, terdapat sebuah buku baru hasil kajian generasi NU untuk membuongkar...
-
Menurut fatwa seorang Ulama besar : Asy-Syekh Al Hafidz As-Suyuthi menerangkan bahwa mengadakan peringatan kelahiran Nabi Muhammad Saw, deng...
-
-- Tradisi yang berkembang dikalangan NU, jika ada orang yang meningal, maka akan diadakan acara tahlilan, do’a, dzikir fida dan lain seba...
-
Kumpulan khutbah dalam bahasa Jawa dan bahasa Indonesia lengkap bisa anda dowload disini (24 mb) .... atau di sini juga bisa .... Khutbah N...
-
PERTANYAAN : Assalamu'a laikum sedulur... .... mau tanya tentang syarat menjadi khatib (terutama pada shalat jum'at...
-
PERTANYAAN Puasa mutih, Puasa ngrowot,Puasa patigeni, boleh apa tidak?? Apakah tidak termasuk wishol yang dilarang? JAWABAN Setiap ...
-
Hari Selasa, 11 Jumada Al-Tsaniya h 1235 H atau 1820 M. ‘Abd Al-Latif, seorang kiai di Kampung Senenan, desa Kemayoran, Kecamatan Bangkalan...
-
Banyak orang salah mengartikan makna hadits berikut ini, dengan adanya salah penafsiran tersebut mereka mudah meng haramkan atau mensesatkan...
-
Para Saudara kita dari qabilah Ba'alawy masyhur meyakini bahwasanya para Walisongo adalah saheh sebagai keturunan Nabi Muhammad SAW dari...